PENINGKATAN KAPABILITAS PENGURUS UNIT USAHA E-WARUNG BUMDES SUMBER ARTO MELALUI PEMAHAMAN PEMBUKUAN SEDERHANA

Open Access
Article Info
Submitted: 2019-11-29
Published: 2020-06-12
Section: Articles
Language: EN

Tujuan dari pengabdian kepada masyarakat ini adalah pertama, pelatihan pembukuan sederhana E-Warung BUMDes Sumber Arto. Kedua, pendampingan penyusunan laporan keuangan sehingga pertanggungjawaban dapat berjalan dengan lancar. Masyarakat sasarannya adalah pengurus unit usaha E-Warung BUMDes Sumber Arto Desa Kenteng. Metode yang digunakan adalah pelatihan dan pendampingan. Hasil kegiatan adalah pengurus BUMDes dapat melakukan pencatatan transaksi dengan benar. Sebelumnya mereka belum melakukan pencatatan sesuai tanggal terjadinya transaksi, menggunakan nama akun yang tidak lazim dipakai dalam pencatatan keuangan, serta belum dapat melakukan penyusunan laporan keuangan dengan benar. Bendahara menggunakan istilah-istilah yang tidak lazim dipakai dalam pembukuan. Pemahaman akuntansi sederhana sangat penting bagi pengurus BUMDes. Dengan pemahaman akuntansi dapat dibuktikan dengan mampu melakukan pencatatan dengan benar sehingga laporan keuangan yang dihasilkan akan benar.

 

References

  1. ] Bastian, Indra. 2015. Akuntansi untuk Kecamatan dan Desa. Jakarta:Erlangga
  2. Sujarweni, Wiratna V. 2015. Akuntansi Desa. Yogyakarta: Pustaka Baru Press
  3. Erlina, dkk. 2015. Akuntansi Keuangan Daerah. Jakarta:Salemba Empat
  4. Makawimbang, Hernold Ferry. 2016. Kompilasi Peraturan Perundang-udangan tentang Desa, Sistem

  1. Nurdian Susilowati  Scholar FE UNNES, Indonesia
    dosen fe unnes
  2. Indah Anisykurlillah  Scholar fe unnes, Indonesia
    dosen fe unnes
  3. Susmy Lianingsih  Scholar fe unnes, Indonesia
    mahasiswa fe unnes